10 Cara Agar Blog Cepat Ramai Pengunjung

Cara Membuat Blog Cepat Ramai - Visitor atau Pengunjung adalah salah satu terpenting untuk sebuah perkembangan sebuah website/blog karena ini adalah titik utama kita membuat sebuah blog yaitu agar dapat pengunjung yang banyak bahak kalau bisa lipat ganda pengunjungnya.

Perlu banyak cara untuk bisa menarik pengunjung ke blog anda sob.. sudah banyak sekali yang mempostingkan cara agar blog menjadi ramai pengunjungnya namun disini saya juga akan mencoba memberikan tirk agar para visitor tidak luput mengunjungi blog kalian juga.

Nah bagi sobat yang ingin banyak visitornya disini saya akan berbagi 10 cara ampuh untuk menyedot para pengunjung ke blog anda namun dengan syarat yang akan saya tulis pada artikel ini, Berikut ulasan lengkapnya sobat...

10 Cara Agar Blog Cepat Ramai Pengunjung

Cara Mempercepat Pengunjung (Visitor) Blog :

1. Menulis Artikel Original (Bukan Hasil Copas)

Nah bagi sobat yang suka menulis dibog dengan cara hasil copas bisa disebut dengan copaser mulai sekarang berhentilah menggunakan cara instan tulislah artikel sesuai dengan ide anda sendiri, karena ini sangat penting sekali untuk memicu perkembangan blog anda.

2. Rajin-rajin Blogwalking

Blogwalking adalah sebuah aktivitas yang tidak dapat dipisahkan oleh para blogger (admin blog). Aktivitas ini biasanya dilakukan dengan cara saling berkunjung dan berkomentar di blog masing-masing. Karena seperti kita tahu bahwa blogger, wordpress, dll merupakan media untuk berbagi dan berinteraksi satu sama lain. Dari segi kegunaan nya hampir mirip dengan situs social media, tapi untuk blogger lebih bersifat terbuka.

3. Lakukan Submit URL Google Secara Rajin

Seperti yang sudah saya postingkan sebelumnya yaitu dengan cara mensubmitkan URL blog agar bisa cepat keindex oleh google anda bisa baca selengkapnya DISINI

4. Melakukan PING Blog 

Cara ini sangat sering saya gunakan setelah saya memposting sebuah artikel, Situs penyedia ping terbaik yang saya lalkukan yaitu pada Ping o matic karena ini yang terbaik menurut saya saat ini, sebenernya banyak sekali penyedia ping namun hanya ini yang sering saya gunakan.

5. Optimasi SEO

Ini juga sangat penting untuk dilakukan, Baik SEO template maupun pada postingan anda tujuan utamanya adalah agat pengunjung cepat mengetahui melalui index google.

6. Jadikan Sarana Komentar Menjadi Mudah

Jangan terlalu menyulitkan pengunjung untuk berkomentar di blog anda karena pengunjung banyak sekali unek unek yang ingin ditanyakan mengenai artikel yang anda bikin.

7. Share Blog Ke Social Networking

Cara ini juga baik sekali untuk mempromosikan blog anda, Ini bisa anda lakukan melalui social networking seperti facebook, twitter, google plus dan masih banyak lagi yang lainnya.

8. Bergabung dengan Forum/Komunitas

Ini juga bisa dilakukan untuk mempercepat pengunjung blog karena ini juga sebagai sarana promosi blog anda.

9. Daftarkan blog anda ke Directory RSS Feed. 

Ketika seseorang subscribe blog andavia RSS atau mendapatkan update blog anda via email, mereka akan melihat postingan anda ketika ada yang baru. Hal ini akan menjadi vital untuk menjaga para pembaca tetap berhubungan dengan blog anda & menarik mereka kembali.

10. Daftar dan Manfaatkan Artikel Anda Pada Situs Directory

Tersedia banyak sekali situs yang menyediakan layanan publikasi dari artikel Anda. Sebagian contoh yaitu blogcatalog.com, blog-indonesia.com, Blogtopsites.com, Bloggernity.com, EzineArticles.com,IdeaMarketers.com, GoArticles.com dan Submit artikel Anda dan buat judul semenarik mungkin untuk memikat minat pengunjung ke blog Anda.

Cukup lengkap sudah atikel kali ini semoga ini bisa membantu anda mengetahui tentang bagaimana agar para pengunjung selalu menempel pada situs anda.

Semoga Bermanfaat :)

48 Responses to "10 Cara Agar Blog Cepat Ramai Pengunjung"

  1. wahh banyak juga ya mas.... point 5 "Optimasi SEO" punya saya gak SEO mas.. karena blog saya kan blogazine mas.. jarang orang blogazine Optimasi SEO mas. karena google pun tidak meperhatikan kami blogazine mas..

    BalasHapus
  2. gabung diforum memang sangat menguntungkan....karena kita bisa dapat trafik juga atas kunjungan anggota. ok muantab tips nya mas dan memang harus dicoba. terima kasih telah berbagi pencerahan ini. salam sahabat blogger.

    BalasHapus
  3. Rajin-rajin Blogwalking adalah cara yang paling ampuh,dan Jadikan ( Sarana Komentar Menjadi Mudah) ,ini nih masih banyak yang susah makanya suka malas berkomentar,,,,,

    BalasHapus
  4. makasih infonya mas
    saya akan mencoba nerapin

    BalasHapus
  5. Satu lagi Mas, bangun reputasi diri Kita dengan hal hal yang positif.
    Bersifat sopan dan santun juga sebisa mungkin hindari konflik sesama blogger. dengan demikian mudah-mudahan blog kita akan memiliki karakter dan reputasi yang baik.

    BalasHapus
  6. sepakat banget dengan ke 10poin untuk mepercepat ramai pengunjung, saya baru make 3 poin ajah juga hasilnya blog saya rame banget...ngga percaya?..cobain ajah di liat sendiri gig :D

    BalasHapus
  7. @dede : iya mas komentar kalo nggak dipermudah malas banget mau kunjungan apa lagi user yang nggak punya account gmail ? gimana nasibnya ???

    BalasHapus
  8. makasih mas tipsnya, akan saya coba praktekan :D

    BalasHapus
  9. makasih ya sharenya, harus fokus ke 10 poin ini saya,

    BalasHapus
  10. makasih mas, caranya sangat bermanfaat, tinggal dipraktekin

    BalasHapus
  11. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  12. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  13. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  14. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  15. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  16. Trimakasih mas mbak yang sudah support dengan artikel ini :)

    BalasHapus
  17. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  18. Rajin komen dan membuat kunjungan blog @ blogwalking juga salah satu kaedah yang ampuh..ia terletak atas diri kita sama ada mahu atau tidak mahu sahaja..beza antara malas dan rajin.. :)

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya mas rajin komentar juga bisa meningkatkan kualitas seo :D

      Hapus
  19. thax you mas info ya . good luck forever !!

    BalasHapus
  20. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  21. Caranya mantap. Saya juga punya cara lain yaitu nyontek cara agan. Silahkan mampir ke blog ane gan. Tapi jangan sampai marah ya :)

    BalasHapus
    Balasan
    1. Hehee marah itu tiddak diperbolehkan dalam hidup saya gan ::D

      Hapus
  22. perlu saya coba mas tips nya,terimakasih banyak

    BalasHapus
  23. Thank gan, jangan lupa mampir ke blog ane, tejasukmana07.blogspot.com/

    BalasHapus
  24. mencoba untuk blogwalking. Apakah benar-benar ampuh atau tidak. Haha

    BalasHapus
  25. wah mantap nih infonya buat saya blogger pemula,suwun mas

    BalasHapus
  26. terima kasih mas,artikel ini sangat membantu bagi saya blogger pemula

    BalasHapus
  27. Gan kalo situs Directory itu memang membantu yah???

    BalasHapus
  28. info ini sangat bermanfaat bagi saya sebagai pemula di internet marketing. Thaks ya.

    BalasHapus
  29. hmm, saya coba dulu gan,. thanks atas infonya

    BalasHapus
  30. situs ane kok ga rame - rame ya gan, mohon di bantu gan ane bingung http://unikwow.com/

    BalasHapus
  31. Mantapp..... matur tank you min. ini sangat membantu sekali bagi para newbie didunia blogger seperti saya. salam kenal min dari belati.blogspot.com

    BalasHapus
  32. Maksud nya submit directory itu apa gan ?

    BalasHapus
  33. Tidak mudah memang membuat blog ramai pengunjung, harus banyak bekerja keras dan pantang menyerah. Apalagi kalo blog kita ingin page #1 di google.
    Thanks gan tutorialnya, semoga bermanfaat
    salam kenal http://www.rudhiinfo.com

    BalasHapus

Jangan cuma dibaca aja, tinggalin komentar juga ya...